Artikel
Agenda Penjaringan dan Penyaringan Perangkat Desa 2025
Pemerintah Desa Karangpawitan akan melaksanakan Penjaringan dan Penyaringan Perangkat Desa sebagai upaya untuk mengisi formasi perangkat desa yang kosong dan meningkatkan pelayanan kepada masyarakat.
Adapun tahapan pendaftaran dibuka pada:
Tanggal: 2 Juni 2025 s.d. 13 Juni 2025
Waktu: Jam kerja kantor desa (08.00 – 15.00 WIB)
Tempat Pendaftaran: Sekretariat Panitia Penjaringan dan Penyaringan Perangkat Desa, Kantor Desa Karangpawitan
Persyaratan, tata cara pendaftaran, dan ketentuan seleksi dapat dilihat langsung di Kantor Desa Karangpawitan atau melalui pengumuman resmi yang telah dipasang di papan informasi desa.
Melalui proses ini, diharapkan akan terpilih perangkat desa yang kompeten, berintegritas, dan siap mengabdi untuk kemajuan Desa Karangpawitan.
Pembahasan APBDes Tahun Anggaran 2026
Musyawarah Masyarakat Desa (MMD) Berdasarkan Hasil SMD Tahun 2025
Peletakan Batu Pertama KDMP Karangpawitan - Sebuah Awal Baru untuk Ekonomi Desa
Wujud Kepedulian Sosial, Bantuan Pangan 2025 Tiba di Desa Karangpawitan
Musyawarah Desa Karangpawitan: Pembahasan Tukar Menukar Tanah Kas Desa Untuk Kepentingan Pembangunan Gerai Koperasi Desa Merah Putih
Kegiatan Pola Musim Tanam (MT1) Desa Karangpawitan Tahun 2025
Pemerintah Desa Karangpawitan Ikuti Kegiatan Pangandaranval Nature 13 dalam Rangka Milangkala Kabupaten Pangandaran ke-13
Penjaringan dan Penyaringan Perangkat Desa Tahun 2025
Ketahanan Pangan Desa melalui Tim Pelaksana Kegiatan Khusus
Penyaluran Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT DD) Tahun 2025
Musrenbang Desa Karangpawitan: Menetapkan RKP Desa 2026 dan DU-RKP Desa 2027
Sosialisasi Koprasi Desa Merah Putih
Upacara Pengibaran Bendera HUT RI ke 80 Tingkat Desa Karangpawitan
MUSDESUS Pendirian Koperasi Desa Merah Putih Karangpawitan
Pembentukan TIM Penyusun RKP Desa untuk Tahun 2026
Pembukaan Karangpawitan CUP 2025
Pembentukan Tim Penjaringan dan Penyaringan Perangkat Desa Tahun 2025
Peringatan Isra Miraj "Memaknai Perjalanan Spiritual di Era Digital"
Upacara Penurunan Bendera HUT RI ke 80 Tingkat Desa Karangpawitan

